















- Model: KA800
- Berat: 52.00kg
- Lokasi Pengiriman: Jakarta
Kawamura Type KA800 Comfort Model merupakan kursi roda manual sederhana dengan ketinggian tempat duduk dapat diatur atau diseuaikan. Memiliki bantalan busa yang terdapat pada sandaran dan dudukan sehingga membuat pengguna merasakan kenyamanan.
Terdapat strap pada baigan sandaran dan dudukan yang dapat di atur berfungsi sebagai memperluas area sandaran dan dudukan sehingga kursi dapat menyesuaikan dengan tubuh manusia.
Fitur Produk:
- Terbuat dari alumunium berkualitas (setara dengan alluminium bahan pesawat)
- Kualitas kain yang bagus dan mudah di bersihkan
- Roda kursi mudah di atur (tidak belok - belok)
- Roda empuk seperti ban hidup tapi tidak perlu dipompa karena dalamnya ban mati, dilapisin ban luar
Spesifikasi Produk:
- Ketinggian Kursi bisa disesuaikan
- Sandaran belakang dan dudukan dapat diperluas
- Bantalan sandaran dan dudukan dapat di lepas
- Sandaran tangan dapat di angkat
- Sandaran kaki dapat di lepas
- Lebar Tempat Duduk 45 cm
- Beban Maksimum 100 kg
- Ukuran roda 23"
- Berat produk 17,4 kg
Nomor Registrasi / Izin Edar Alkes
AKL 11402713631
Informasi Produk Kawamura
Klik Disini untuk mengetahui informasi tentang produk Kawamura
Spesifikasi Produk | |
Jenis Kursi Roda | Standard |
Bahan Kerangka | Aluminium (Setara dengan bahan pesawat) |
Bahan Dudukan dan Sandaran | Polyester + Busa |
Bahan Pijakan Kaki | Plastik |
Reclining / Rebahan | Tidak |
Jenis Roda | Velg jari |
Jenis Ban | Ban Mati |
Sandaran Belakang Dapat Dilipat | Ya |
Sandaran Tangan Dapat Diangkat / Lepas | Ya |
Pijakan Kaki dapat Diangkat | Tidak |
Rem Tangan | Ya |
Rem Belakang | Ya |
Sabuk Pengaman | Ya |
Dapat Dilipat | Ya |
Lebar Dudukan | 45 cm |
Dimensi Roda Depan (inc) | 7 Inch |
Dimensi Roda Belakang (inc) | 23 Inch |
Dimensi Keseluruhan | 102 x 66 x 87 cm |
Dimensi Terlipat | 88 x 32 x 70 cm |
Dimensi Packing | 92 x 32 x 70 cm |
Maksimum Beban | 100 kg |
Varian Warna | Hijau kotak, Ungu kotak |
Tas/Box Penyimpanan | Tidak |
Berat Kotor (Produk + Box) | 19.4 kg |
Berat Produk | 17.4 kg |
Berat Volume Pengiriman | 52 kg |
Garansi | Ya (1 tahun) |
Kelengkapan Produk | Kursi roda, Pijakan kaki (terpisah), Kunci, Buku Petunjuk. |
Pabrik Asal | Zhangzhou Leatai Medical Instrument Co., Ltd (Kawamura Japan Affiliate Company) |
Dibuat di Negara | China |